Harga Emas dan Perak Antam Terkoreksi Cukup Dalam
Thursday, October 29, 2020       09:06 WIB

Ipotnews - Hari ini, Kamis (29/10), harga emas dari PT Aneka Tambang (Persero) Tbk [] terkoreksi cukup dalam yaitu Rp12.000 per gram. Oleh sebab itu emas dihargai Rp995.000 dari sebelumnya Rp1.007.000. Sementara harga perak melemah Rp400 per gram dari Rp12.300 menjadi Rp11.900.
Sedangkan untuk harga buy back emas juga melemah Rp12.000 per gram menjadi Rp887.000 per gram.
Mengacu pada PMK No 34/PMK.10/2017, penjualan kembali emas batangan ke PT ANTAM Tbk () dengan nominal lebih dari Rp10 juta, dikenakan PPh 22 sebesar 1,5 persen (untuk pemegang NPWP dan 3 persen untuk non NPWP ). PPh 22 atas transaksi buy back dipotong langsung dari total nilai buy back.
Dikutip dari situs logammulia.com, secara rinci harga emas Antam di pasar spot (belum termasuk pajak), yaitu :
1. Emas batangan seberat 0,5 gram sebesar Rp527.500,
2. Emas batangan seberat 1 gram sebesar Rp995.000,
3. Emas batangan seberat 2 gram sebesar Rp1.930.000,
4. Emas batangan seberat 3 gram sebesar Rp2.870.000,
5. Emas batangan seberat 5 gram sebesar Rp4.755.000,
6. Emas batangan seberat 10 gram sebesar Rp9.445.000,
7. Emas batangan seberat 25 gram sebesar Rp23.487.000,
8. Emas batangan seberat 50 gram sebesar Rp46.895.000,
9. Emas batangan seberat 100 gram sebesar Rp93.712.000.
(Marjudin)

Sumber : admin

berita terbaru
Saturday, May 04, 2024 - 18:47 WIB
GOTO Berencana Private Placement dan Buyback Saham
Saturday, May 04, 2024 - 18:37 WIB
Financial Statements 1Q 2024 of KARW
Saturday, May 04, 2024 - 18:32 WIB
Financial Statements 1Q 2024 of GDST
Saturday, May 04, 2024 - 18:27 WIB
Financial Statements 1Q 2024 of IKPM
Saturday, May 04, 2024 - 18:22 WIB
Financial Statements 1Q 2024 of YPAS
Saturday, May 04, 2024 - 18:19 WIB
Financial Statements 1Q 2024 of TYRE
Saturday, May 04, 2024 - 18:16 WIB
Financial Statements 1Q 2024 of IGAR